You need to enable javaScript to run this app.

Ini Yang Disampaikan Pengawas Madrasah Pada Kunjungannya di MTsN 1 Kota Subulussalam

  • Rabu, 07 April 2021
  • Berita
  • Admin
  • 1 komentar
Ini Yang Disampaikan Pengawas Madrasah Pada Kunjungannya di MTsN 1 Kota Subulussalam

Kota Subulussalam, MTsN 1 Kota Subulussalam merupakan salah satu Sekolah/Madrasah  yang akan melaksanakan Akreditasi pada Tahun 2021. Pada tanggal 07 April 2021 mendapatkan kunjungan dari Pengawas Madrasah Bapak Mustafa,S.Ag.

Pada kunjungannya ke MTsN 1 Kota Subulussalam, Pengawas Madrasah tingkat MI dan MTs Se Kota Subulussalam Bapak Mustafa,S.Ag terus memberikan dorongan agar lebih mempersiapkan diri untuk menyiapkan Dokumen-dokumen yang dibutuhkan sesuai dengan BANSM Tahun 2020.

Tim Akreditasi MTsN 1 Kota Subulussalam

Menindak lanjuti kunjungan tersebut Kapala MTsN 1 Kota Subulussalam beserta TIM Akreditasi terus melaksanakan tugas sesuai dengan Tugas dan Fungsi TIM yang sudah ditetapkan.

Sebelumnya Kepala MTsN 1 Kota Subulussalam Bapak Kamaruddin,S.Ag,.MM, telah meng SK kan dan  membentuk TIM Akreditasi agar pelaksanaan Akreditasi berjalan dengan lancar sesuai dengan yang diharapkan.

Bagikan artikel ini:

1 Komentar

"Semangat terus untuk seluruh TIM AKREDITASI"
07 Apr 2021 16:19 Iqbal Alhuda

Beri Komentar

Artikel Terkait

Kamaruddin,S.Ag,MM

- Kepala Madrasah -

Sebagai lembaga pendidikan, MTsN 1 Kota Subulussalam tanggap dengan perkembangan teknologi tersebut. Dengan dukungan SDM yang di miliki Madrasah...

Berlangganan
Jajak Pendapat

Bagaimana Pendapat Anda Terhadap Website MTsN 1 Kota Subulussalam ini?

Hasil